Kecamatan Tambora terletak di Jakarta Barat. Kecamatan ini merupakan kecamatan terpadat se-Asia Tenggara dan merupakan salah satu daerah paling r4w4n terhadapan kebakaran. Terdapat beberapa karakteristik yang dapat dipertimbangkan sebagai faktor yang menjadikan suatu daerah dikategorikan sebagai daerah r4w4n kebakaran, yakni:
Berikut ini adalah daftar kelurahan di Kecamatan Tambora beserta kode pos mereka.
- sumber air relatif jauh, sehingga perlu beberapa unit mobil pompa kebakaran untuk menyalurkan dari sumber air ke TKP (Tempat Kejadian Perkara) daerah tersebut;
- jalan lingkungan relatif sempit dan banyak tikungan tajam yang menyulitkan akses dan manuver unit mobil pemadam;
- sebagian besar rumah dibuat dengan bahan yang mudah terbakar dan jarak antar bangunan berhimpitan;
- jumlah dan kepadatan populasi/penduduk cukup tinggi;
- kesadaran terhadap keamanan dari kebakaran pada warga wasyarakatnya yang masih sebagian besar belum tertanam.
Berikut ini adalah daftar kelurahan di Kecamatan Tambora beserta kode pos mereka.
- Kelurahan Tanah Sereal: 11210
- Kelurahan Tambora: 11220
- Kelurahan Roa Malaka: 11230
- Kelurahan Pekojan: 11240
- Kelurahan Jembatan Lima: 11250
- Kelurahan Krendang: 11260
- Kelurahan Duri Utara: 11270
- Kelurahan Duri Selatan: 11270
- Kelurahan Kalianyar: 11310
- Kelurahan Jembatan Besi: 11320
- Kelurahan Angke: 11330