Tanah Jawa adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, Indonesia. Dikenal sebagai "Tanah Jawa" karena semenjak penjajahan Hindia Belanda, Tanah Jawa menjadi salah satu kawasan residen dari Sumatera Timur. Para pekerja perkebunan teh, karet dan kebanyakan dari pekerja kebun adalah transmigran dari Jawa (kalau tidak bisa disebut pekerja paksa).
Berikut ini adalah daftar Nomor kodepos seluruh Desa/Kelurahan di Kecamatan Tanah Jawa:
Berikut ini adalah daftar Nomor kodepos seluruh Desa/Kelurahan di Kecamatan Tanah Jawa:
- Bah Jambi II: 21181
- Bah Jambi III: 21181
- Bah Kisat: 21181
- Baja Dolok: 21181
- Baliju: 21181
- Balimbingan: 21181
- Bayu Bagasan: 21181
- Bosar Galugur: 21181
- Maligas Tongah: 21181
- Marubun Bayu: 21181
- Marubun Jaya: 21181
- Mekar Mulia: 21181
- Muara Mulia: 21181
- Pagar Jambi: 21181
- Panembean Marjanji (Panambean Marjandi): 21181
- Parbalogan: 21181
- Pardamean Asih: 21181
- Pematang Tanah Jawa: 21181
- Tanjung Pasir: 21181
- Totap Majawa: 21181