Maluku Utara (disingkat Malut) adalah salah satu provinsi di Indonesia. Maluku Utara resmi terbentuk pada tanggal 4 Oktober 1999, melalui UU RI Nomor 46 Tahun 1999 dan UU RI Nomor 6 Tahun 2003. Sebelum resmi menjadi sebuah provinsi, Maluku Utara merupakan bagian dari Provinsi Maluku, yaitu Kabupaten Maluku Utara dan Kabupaten Halmahera Tengah.
Provinsi Maluku Utara terdiri dari 8 kabupaten, 2 kotamadya, 115 kecamatan, 117 kelurahan, dan 1.063 desa. (Ket : Desa = Kampung = Pekon)
Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan di Provinsi Maluku Utara, Indonesia, silahkan klik nama kabupaten dan kota untuk mengetahui Kode pos kecamatan yang ada di dalamnya.
Provinsi Maluku Utara terdiri dari 8 kabupaten, 2 kotamadya, 115 kecamatan, 117 kelurahan, dan 1.063 desa. (Ket : Desa = Kampung = Pekon)
Berikut adalah daftar kecamatan dan kelurahan di Provinsi Maluku Utara, Indonesia, silahkan klik nama kabupaten dan kota untuk mengetahui Kode pos kecamatan yang ada di dalamnya.